Marhento Wintolo June 17, 2008 Lebih penting manakah, proses atau tercapainya tujuan? Kebanyakan manusia lebih tersihir dalam terwujudnya pencapaian tujuan ketimbang memperhatikan prosesnya. Padahal alam sendiri mengajarkan pada kita bahwa sesungguhnya proses itulah yang sesungguhnya lebih penting. Continue reading →
Arbania Fitriani June 16, 2008 Laa Ikraha Fid-dien Laa Ikraha Fid-dien, satu ayat yang sangat indah dalam al-quran. Tidak ada pemaksaan dalam agama mencerminkan betapa demokratisnya Islam. Continue reading →
Arbania Fitriani June 16, 2008 Ku Klux Klan Di sana kulihat api pertikaian Membara dalam dengusan nafas kesombongan Arogansi berbaju spiritualis Ya, mereka itu…para Tuhan yang nyinyir Continue reading →
Arbania Fitriani June 16, 2008 Wicara Seorang Anak (dialog batin) Di pojok nusantara Kusaksikan ibu pertiwi duduk terjengkang Letih terkoyak cabik Menangis bisu derita berbayang Continue reading →
Nugroho Angkasa S.Pd June 15, 2008 Nusantara Tanah Bunda Tanah subur Bumi Pertiwi Sudah lama kita punya Biar nyawa seluruh keluarga Tak kan mati sia-sia Loncatilah nyawa ini Bila mau merampasnya Nusantara Tanah Bunda Kan kita jaga PASTI JAYA !
Triwidodo June 13, 2008 Pemahaman tentang Genom dan Membangkitkan Kembali Penghormatan terhadap Budaya Nusantara Dalam buku Genom, Kisah Species Manusia oleh Matt Ridley terbitan Gramedia 2005, disebutkan bahwa Genom Manusia – seperangkat lengkap gen manusia – hadir dalam paket berisi dua puluh tiga pasangan kromosom yang terpisah-pisah. Continue reading →
Triwidodo June 13, 2008 Kebenaran Semu Akibat Belenggu Conditioning Sekelompok masa melakukan tindak kekerasan terhadap sebuah kelompok lain yang sedang berkumpul dengan tujuan damai. Pemicunya adalah fatwa tentang “kebenaran”. Apakah kebenaran yang diyakini ini benar berdasarkan pandangan politis yang berujung kekuasaan ataukah suatu tindakan yang bersifat benar, tulus dan keluar dari hati nurani? Penyelesaian oleh yang berwenang pun terperangkap dalam kebenaran menurut kerangka tertentu. Kebenaran itu sebenarnya apa? Apakah kita semakin jauh terpeleset dari selengkapnya
Marhento Wintolo June 13, 2008 Ah, ternyata aku seorang atheis Itulah jawaban yg aku peroleh dari rasulku. Continue reading →
Kandaga Asri June 10, 2008 SIAPA SIH KITA INI Kalian pikir siapa diri kalian ? Kalian mengatakan bahwa orang lain selain dari pemahaman kalian adalah kafir. Kalian tidak sadar bahwa kalian sedang menuhankan pemahaman kalian. Continue reading →
Arbania Fitriani June 10, 2008 Skenario di Balik ‘Penobatan’ Munarman Sebagai Pahlawan Oleh Pemerintah RI Luar biasa !!! seolah Hitler dengan mottonya “kebohongan yang diulang ribuan kali akan menjadi kebenaran” hidup kembali di bumi pertiwi. Hebatnya lagi, pemerintah mendukung secara terang-terangan. ‘Penobatan’ Munarman sebagai pahlawan oleh menteri agama beserta dua menteri lainnya sungguh telah mengkhianati bumi pertiwi melalui pengeluaran SKB Ahmadiyah. Continue reading →