April 27, 2011

Protes Mogok Makan Anand Krishna Berakhir, Namun TIDAK Perjuangannya Dalam Mencari Keadilan

Anand Krishna tokoh spiritual lintas agama Indonesia yang melakukan mogok makan sejak 9 Maret 2011 dalam upayanya mencari keadilan, akhirnya pada hari selasa 26 April 2011 Anand Krishna mengakhiri protes mogok makannya karena surat penangguhan penahan dari kejaksaan sudah di putuskan.

“Kemarin surat pembatalan (putusan) dari pengadilan (Jaksel) turun. Surat itu merupakan jawaban atas permohonan pertimbangan yang diajukan pihak kejaksaan. Tadi pagi surat balasan dari kejaksaan tiba. Karena

selengkapnya

March 30, 2011

Kemana Perginya Rasa Kemanusiawian Itu ?

“Hari ini saya akan dibawa ke Rutan Cipinang. Kondisi saya masih lemas karena 22 hari saya melakukan aksi mogok makan,” begitu ujar Anand Krishna, kemudian bapak 2 anak ini menambahkan akan tetap melakukan aksi mogok makannya meski di dalam rutan.

Anand Krishna yang mengidap penyakit jantung , hipertensi , diabetes dan 22 hari tidak makan, ajaibnya setelah di rawat selama 7 hari di nyatakan sehat oleh pihak rumah sakit sehingga dapat di pindahkan ke rutan cipinang dengan menggunakan

selengkapnya